10 Fitur tersembunyi dan unik di Instagram, kamu sudah tahu?

Advertisement

Techno.id - Instagram menjadi platform media sosial populer dan banyak digunakan. Meta selaku developer memberikan beragam fitur menarik agar pengguna mendapatkan pengalaman seru saat menggunakan Instagram. Bahkan developer mendesain agar Instagram menjadi pelopor media sosial masa kini.

Instagram menghadirkan berbagai tools agar unggahan foto maupun video tampak lebih estetik. Terdapat menu pengeditan hasil foto maupun video sebelum diunggah. Tools editing di Instagram terbilang lengkap. Bahkan pengguna bisa membuat foto seakan diambil oleh profesional.

Dari sekian banyak fitur, ternyata Instagram masih memiliki fitur tersembunyi yang mungkin pengguna belum tahu. Berikut techno.id merangkum 10 fitur tersembunyi dan unik di Instagram yang wajib kamu tahu. Yuk, simak daftarnya yang telah dirangkum dari berbagai sumber pada Rabu (24/5).


Advertisement


(brl/guf)