5 Flash disk mungil pilihan Techno.id
06/11/2015 21:39 WIB
Advertisement
Apacer AH155 USB 3.0
Apacer kembali memasok model flash drive baru dengan ukuran yang super mini yakni 13 mm. Flash drive yang tidak lebih besar dari ibu jari orang dewasa ini sering disebut dengan flash drive USB 3.0 AH155. Flash drive dengan kapasitas maksimal 64GB ini diklaim dapat bertahan lama dari kelembapan dan debu.
You May Know
-
SanDisk keluarkan flash disk Rp900 ribuan, apa kelebihannya? Selain memiliki bodi yang super kecil, performa baca dan tulis datanya juga mumpuni.
-
Akhirnya, flash disk 256GB dari SanDisk datang juga Karena tergolong sebagai produk premium, sepertinya wajar saja jika banderol yang disematkan pada flash disk ini pun cukup tinggi.
-
Wow, ini nih microSD dengan kapasitas terbesar di dunia: 512GB! Produsennya adalah vendor antah-berantah, tetapi sukses melangkahi vendor ternama seperti SandDisk.
Sejak pertama kali jumpa, Anda akan terkesima dengan tampilannya yang begitu kecil. Ya, Apacer pada kesempatan ini memang sengaja mengeluarkan flash drive yang minimalis serta dilengkapi dengan rantai logam untuk menjaganya agar tidak mudah hilang. Jadi, Anda bisa menjadikan flash drive ini sebagai gantungan kunci yang menarik.
BACA JUGA :
Advertisement
(brl/red)