5 Hal yang harus diperhatikan sebelum beli tablet untuk anak-anak
22/10/2015 18:08 WIB
Advertisement
Harga
Ada beberapa pertimbangan harga untuk membeli suatu tablet khusus anak-anak. Biasanya ada tablet yang telah menyediakan aplikasi khusus untuk anak-anak, ada pula tablet biasa yang meminta Anda untuk mencari aplikasi sendiri. Harganya pun juga berbeda, tablet yang dikhususkan untuk kebaikan anak terkadang lebih mahal daripada tablet biasa. Kendati demikian, tak apalah mengeluarkan dana lebih bila ujung-ujungnya juga untuk kebaikan putra-putri Anda.
You May Know
-
Samsung Galaxy Tab 3 Kids, ubah tangis anak jadi senyum keceriaan Samsung Galaxy Tab 3 Kids merupakan tablet khusus anak-anak yang bisa digunakan untuk orang tua juga.
-
5 Aplikasi ini bisa kontrol penggunaan gadget pada anak Kebiasaan bermain gadget diketahui dapat menghambat stimulus fisik atau motorik pada anak.
-
7 Rekomendasi tablet ramah untuk anak, kaya fitur harga bikin tergiur Tablet bisa dipakai untuk melakukan daring secara maksimal.
Yang terpenting pemberian tablet untuk anak-anak itu untuk kemajuan dan kebahagian mereka, bukan malah menjadikan mereka malas dalam belajar dan tindakan negatif lainnya.
BACA JUGA :
Advertisement
(brl/red)