5 Tips sederhana menghemat kapasitas memori iPhone
25/08/2015 11:02 WIB
Advertisement
Fitur kamera HDR
Aplikasi kamera bawaan iPhone menyertakan sebuah fitur bernama HDR yang terletak di menu atas layar. Jika HDR diaktifkan, maka iPhone akan menyimpan dua gambar sekaligus (kualitas tinggi dan normal).
You May Know
-
5 Tips sederhana merawat iPhone berkapasitas 16GB Merasa tidak cukup dengan memori internal iPhone seluas 16GB? Coba dulu lima langkah sederhana berikut ini!
-
4 Tips mudah mempercepat kinerja iPhone yang mulai lemot, kosongkan ruang penyimpanan lainnya Solusi masalah iPhone yang lemot bisa sesederhana membersihkan ruang penyimpanan
-
11 Cara paling gampang biar iPhone kamu nggak sering lemot Trik ini langsung bisa kamu coba. Dijamin bikin iPhone kamu 'wus wus' lagi..
Praktis, kapasitas memori yang dibutuhkan untuk satu kali pengambilan gambar juga akan bertambah menjadi dua kali lipat. Nah, jika Anda lebih mengutamakan kapasitas memori, maka mematikan fitur ini adalah hal yang wajib dilakukan.
Adapun caranya yakni dengan mengunjungi halaman "Settings > Photos & Camera". Selanjutnya, usap layar ke bawah dan nonaktifkan fitur "Keep Normal Photo".
Advertisement
(brl/red)