6 Televisi layar lebar terbaik tahun 2015
22/08/2015 18:11 WIB
Advertisement
Sony KDL-55W805C
Televisi Sony KDL-55W805C mempunyai kualitas gambar premium HD. Televisi berukuran 55 inci ini menjunjung tinggi tampilan visual yang didukung dengan sistem pengolahan Sony X-Reality Pro. Tak hanya tampilan saja, Sony KDL-55W805C juga mengadopsi teknologi televisi pintar dari AndroidTV serta tuner Freeview HD. Televisi dengan teknologi panel LED ini dikomersilkan dengan harga sekitar Rp 19,5 juta.
You May Know
-
5 Monitor jumbo terbaik tahun 2015 Dari harga di bawah Rp10 juta sampai di atasnya ada, kok.
-
Samsung hadirkan televisi layar OLED dengan cermin ajaib Samsung memperkenalkan dua televisi layar OLED, transparan dan cermin.
-
Rekomendasi terbaik Google TV, pengalaman menonton jadi lebih seru Google TV bukanlah perangkat fisik, melainkan antarmuka pengguna yang menyederhanakan cara kita menemukan dan menonton konten.
Itulah, enam televisi dengan layar terbaik tahun 2015. Semua televisi tadi mengusung teknologi smartTV yang membuatnya pintar layaknya perangkat smartphone serta kualitas tampilan yang mengagumkan. Dari enam televisi ini adakah yang mampu memikat hati Anda?
BACA JUGA :
Advertisement
(brl/red)