8 Perangkat untuk streaming TV terbaik tahun 2015
23/08/2015 14:09 WIB
Advertisement
Amazon Fire TV
Amazon baru pertama kali meluncurkan perangkat streaming TV, namun langsung melejit di pasaran. Perangkat yang dijuluki Amazon Fire TV ini memberikan saluran streaming film dan acara TV gratis. Di samping itu, Amazon juga membekalinya dengan fitur voice-search.
You May Know
-
Cara nonton siaran TV digital melalui smartphone Android, ini aplikasi yang dibutuhkan Cara mudah mengakses siaran TV digital tanpa TV.
-
9 Aplikasi TV online gratis, bisa nonton live di Android dan PC Kamu juga bisa nonton TV di mana saja tanpa harus pergi ke rumah dulu untuk menyetel TV.
-
TV analog resmi dimatikan, ini 7 cara nonton TV digital di HP & laptop Hanya bermodalkan HP dan laptop, berbagai siaran menarik bisa dinikmati dengan mudah.
Selain itu, perangkat ini juga mendukung permainan kontrol video game khusus yang dijual terpisah. Amazon Fire TV mampu memainkan game ponsel seperti Minecraft dan Grand Theft Auto III. Anda dapat membeli Amazon Fire TV dengan merogoh kocek sekitar Rp 1,375 juta.
BACA JUGA :
Advertisement
(brl/red)