Canon anjurkan Anda untuk pertimbangkan sebelum percaya kamera ponsel
12/03/2016 07:11 WIB
Advertisement
Fitur baru untuk memotret makanan
Food photography kini tak hanya menjadi milik para fotografer profesional saja. Banyak masyarakat awam yang gemar mengabadikan foto makanan dengan artistik lalu mengunggahnya ke media sosial. Peluang inilah yang dilirik oleh Canon dengan memberikan fitur baru pada para penggunanya.
You May Know
-
Mengintip lebih dalam Canon EOS 1D x Mark II Handset yang satu ini adalah salah satu kamera premium, dambaan banyak fotografer profesional dunia. Apa saja fitur yang diusungnya?
-
Memulai bisnis fotografi dengan kamera di bawah Rp 4 juta? Bisa! Siapa bilang kamera DSLR entry level lama tak mampu hasilkan foto berkualitas?
-
Kamera iPhone 6s Plus vs Canon 5D Mark III, mana yang lebih unggul? Sama-sama dibekali kemampuan untuk menghasilkan gambar dengan kualitas terbaik, mana di antara kedua handset ini yang lebih unggul?
Berbeda dengan kamera lainnya, Canon EOS 1300D dibekali dengan food mode, yang memang didedikasikan bagi Anda yang gemar memotret makanan. Tidakkah Anda penasaran ingin mencobanya?
Advertisement
(brl/red)