Canon anjurkan Anda untuk pertimbangkan sebelum percaya kamera ponsel
12/03/2016 07:11 WIB
Advertisement
Kompak dan ringan
Kamera ini berdimensi 129 x 101.3 x 77.6 mm. Bobotnya pun hanya berkisar di angka 485 gram saja. Hal inilah yang membuat EOS 1300D handy dan ringan untuk ukuran kamera DSLR meski tentu saja masih lebih besar dibanding ponsel atau bahkan kamera mirrorless.
You May Know
-
5 Faktor kunci yang perlu dipertimbangkan saat ingin membeli ponsel kamera Kamera sering merupakan salah satu pertimbangan pengguna untuk membeli ponsel
-
Kamera iPhone 6s Plus vs Canon 5D Mark III, mana yang lebih unggul? Sama-sama dibekali kemampuan untuk menghasilkan gambar dengan kualitas terbaik, mana di antara kedua handset ini yang lebih unggul?
-
13 HP dengan kamera terbaik harga Rp 2 jutaan, rekam video kualitas 4K Tanpa merogoh kocek terlalu dalam, kamu sudah bisa menikmati kemudahan dan kecanggihan teknologi kamera pada sebuah HP.
Namun dengan segala fitur dan kemudahan yang ada padanya, masihkah Anda lebih memilih untuk membeli ponsel high-end jika orientasinya untuk mendapatkan kualoitas gambar yang menawan?
Advertisement
(brl/red)