Headset wireless terbaik Jabra diperkenalkan di IFA 2015
05/09/2015 07:12 WIB
Advertisement
Jabra Sport Pace
Jabra Sport Pace mempunyai dukungan fitur yang lebih canggih dari ketiga headset lainnya. Headset dengan desain menggantung di belakang kepala ini dirancang untuk gaya hidup yang aktif. Jika headset Sport Pace dikombinasikan dengan aplikasi Sport Life, maka bisa digunakan untuk melacak latihan olahraga Anda, bahkan memberikan tips seputar olahraga.
You May Know
-
Tiga speaker wireless 360 buatan Samsung bakal meluncur "R5, R3, dan R1 akan membantu mengokohkan posisi Samsung sebagai produsen home audio kelas dunia."
-
Jabra Steel headset nirkabel untuk lingkungan bising Jabra Steel adalah sebuah headset kuat dengan standar industri yang dibuat untuk pekerja lapangan.
-
Jabra Evolve kedatangan fitur Intellegent Call Jabra Evolve sendiri diklaim sebagai seri pertama di industri headset profesional dengan noise-cancellation.
Tak perlu khawatir ketika menggunakan headset ini di luar ruangan. Pasalnya, headset Jabra Sport Pace dirancang khusus dengan standar militer untuk kegiatan yang ekstrem.
Anda dapat memilikinya dalam tiga varian warna yaitu merah, kuning, dan biru.
BACA JUGA :
Advertisement
(brl/red)