Ini 5 smartphone dengan kamera terbaik di bawah Rp6 jutaan
16/11/2015 18:32 WIB
Advertisement
Sony Xperia Z1
Dibanderol rata-rata Rp4 jutaan di Indonesia, smartphone bikinan Sony ini layak dimiliki oleh user pencinta fotografi. Pembidik utamanya dibuat dari komponen kamera digital Sony, dengan sensor 20,7MP, f/2.0, dan mesin pemroses gambar BIONZ yang membantu menyeimbangkan brightness dan kedalaman warna.
You May Know
-
5 Smartphone dengan fitur kamera terbaik tahun 2016 Ada fitur kamera dari iPhone 6S, Samsung Galaxy S7, LG G5, Xperia Z5, dan juga HTC 10.
-
5 Smartphone dengan kualitas kamera terbaik sejagat, kamu pilih mana? Salah satu smartphone ini pasti kamu memilikinya.
-
Di Indonesia, ini 5 smartphone dengan resolusi kamera selfie tertinggi Di daftar ini, Anda akan menemukan ponsel terbaik dengan rentang harga hingga 8 juta. Selamat berburu!
Ada juga fitur Superior Auto, untuk mendeteksi secara otomatis mode terbaik untuk objek yang Anda potret, Motion Detection, untuk menyesuaikan shutter speed saat memotret objek bergerak, serta mode HDR baik untuk foto maupun video.
Advertisement
(brl/red)