Inilah 5 produk Apple yang menyandang status gagal desain
14/12/2015 09:40 WIB
Advertisement
Mouse Hockey Puck
Mouse ini merupakan produk yang sengaja dikeluarkan untuk melengkapi personal computer besutan Apple, iMac. Alih-alih mengusung desain yang futuristik, mouse ini malah terlihat bola plastik yang sungguh tak nyaman saat digunakan.
You May Know
-
Tak ada jiwa Steve Jobs lagi di Apple Apple Special Event habis-habisan dikritik oleh penggemarnya.
-
10 Fakta yang perlu Anda ketahui dari Apple Di sini Anda akan tahu alasan mengapa Apple dan Microsoft selalu nampak bermusuhan dan produk-produk unik yang sempat diproduksi Apple.
-
5 Alasan utama kenapa produk Apple harganya selalu mahal Rata-rata semua barang karya Steve Jobs itu harganya selalu di atas produk-produk kompetitor. Ya kan?
Menurut pengalaman beberapa pengguna, mouse yang terbuat dari plastik ini tak pas digenggaman dan sering tiba-tiba terlepas dari genggaman saat digunakan.
Advertisement
(brl/red)