Oculus Rift vs Samsung Gear VR, mana yang lebih unggul?
29/01/2016 23:11 WIB
Advertisement
Kompatibel untuk konsol game
Oculus Rift memang didesain untuk dimainkan dengan konsol game. Berbeda dengan Samsung Gear VR yang memang dibuat untuk diintegrasikan dengan smartphone, Oculus Rift memiliki lebih banyak kelengkapan.
You May Know
-
Gandeng Samsung, Oculus kenalkan Gear VR pertama untuk konsumen Device seharga Rp1,5 juta ini sudah mendukung smartphone flagship Samsung, yakni Galaxy Note 5, Galaxy S6, S6 Edge, dan S6 Edge+.
-
Selamat datang virtual reality! Ini VR device yang sebentar lagi rilis Tak cuma produsen besar seperti Sony dan Microsoft, ada juga nama ambisius yang membuat perangkat VR berbekal crowdfunding.
-
Oculus Rift untuk konsumen mungkin dijual mahal, ini alasannya "Alasannya ialah karena kami telah menambahkan beragam teknologi pada perangkat ini, melebihi dari yang ada di DK1 dan DK2."
Kelemahan Oculus adalah, piranti ini tak didesain untuk kebutuhan wireless, jadi tentu saja, Anda takkan bisa membawanya berjalan-jalan seperti pengguna Samsung Gear VR.
Advertisement
(brl/red)