One UI 5.1 hadir di rangkaian Samsung Galaxy, ini deretan fitur barunya?
One UI 5.1 hadir di rangkaian Samsung Galaxy
Konektivitas lebih kuat
-
Daftar smartphone Samsung yang kebagian One UI 5, ini fitur utamanya One UI 5 mulai diberikan pada beberapa perangkat Samsung secara berkala.
-
Samsung One UI 7 bakal diluncurkan bersama seri Galaxy S25 tahun depan, ini fitur yang perlu diketahui Pembaruan One UI 7 Samsung yang akan datang menghadirkan beberapa fitur baru dan perombakan besar pada antarmuka pengguna
-
11 Fitur baru di One UI 5.0, miliki tampilan antarmuka lebih menarik Perangkat lunak One UI sekarang masih menjadi andalan Samsung.
Samsung juga telah mengembangkan One UI untuk menghadirkan integrasi dan konektivitas yang lebih kuat di seluruh ekosistem mobile dan memperkenalkan fitur-fitur yang mendukung misi ini. Pengguna dapat menikmati ekosistem yang terhubung di ponsel dan PC mereka dengan ekspansi Multi control antara Galaxy Book dan smartphone.
Hal ini memungkinkan pengguna berbagi mouse, keyboard, atau trackpad dari Galaxy Book tidak hanya dengan tablet Galaxy mereka, tetapi sekarang juga dengan ponsel Galaxy tertentu. Hal ini memungkinkan pengguna melakukan copy dan paste teks serta drag and drop gambar dari satu perangkat ke perangkat lainnya dengan mulus.
Selain itu, Link to Windows memungkinkan pengguna menjelajah Samsung Internet di ponsel mereka kemudian melanjutkan menjelajah halaman yang sama di PC dengan mulus. Halaman-halaman ini juga dapat dibuka dari satu perangkat ke perangkat lainnya, membuat kehidupan sehari-hari menjadi lebih mudah.
BACA JUGA :
- Apple rilis update iOS 16.3.1, bisa atasi bug Crash Detection, iCloud, Siri
- Begini cara membuat smartphone Oppo kamu ngebut, sering-sering lihat update software
- Update Samsung One UI 5.1 alami bug, pengguna keluhkan masalah jaringan internet dan baterai boros
- Samsung pamerkan Galaxy S23 Ultra BMW M Special Edition, ini tanggal peluncurannya
- 5 Fitur serba baru di Samsung Galaxy S23 Ultra, stabilisasi kamera lebih baik
(brl/red)