Review: Moto X Style VS OnePlus 2
29/07/2015 19:10 WIB
Advertisement
Layar
Motorola Moto X Style memiliki luas layar 5,7 inci 2560x1440 layar AMOLED, dengan kerapatan pixel 520pp1. Selain itu, layar tersebut seudah menggunakan teknologi Corning Gorilla Glass 3 dan memiliki layar 74 persen rasio pada body perangkatnya.
You May Know
-
Ini 5 "keajaiban" OnePlus 2 yang membuatnya kian mewah Apa? Ada yang lebih dari RAM 4GB, dukungan jaringan 4G LTE, dan kamera 13MP plus 5MP?
-
Spesifikasi OnePlus 3 bocor, punya kamera 16MP dan 8MP Jika bocoran ini benar, maka OnePlus menawarkan beberapa peningkatan dari OnePlus 2 ke OnePlus 3.
-
Spesifikasi OnePlus X, yang diprediksi rilis bulan ini, bocor Kemungkinan ponsel yang dibekali dual-kamera itu dibanderol di kisaran Rp3 jutaan.
Sedangkan untuk OnePlus 2 memiliki layar seluas 5.5 inci LTPS LCD 1920x1080 dengan kerapatan pixel 401ppi. Selain itu, layar tersebut menggunakan teknologi Corning Gorilla Glass 4 dan memiliki rasio 73,3 persen pada body perangkat.
Sehingga Moto X Style memiliki keunggulan resolusi dan kerapatan pixel yang tinggi dibandingkan OnePlus 2.
Advertisement
(brl/red)