SkyWall 100, bazooka carbon fiber penangkap drone
09/03/2016 19:09 WIB
Advertisement
Terdapat 3 pilihan sesuai kebutuhan
Selain SkyWall 100, OpenWorks juga memproduksi 2 varian lain yang berfungsi sama. Bedanya, SkyWall 200 dibekali dengan tripod, sehingga pengguna tak perlu lagi repot membawanya pada bahu, namun masih cukup mudah untuk membidik sasaran dengan tepat dan akurat.
You May Know
-
Anti UAV, untuk jatuhkan drone liar dan mengancam secara paksa Teknologi ini sengaja dibuat untuk menjaga keamanan dan infrastruktur dari penyalahgunaan drone.
-
Tak puas, Fleye ciptakan drone dengan desain yang aman Drone ini bisa terbang di sekitar Anda tanpa melukai Anda dan juga orang lain.
-
Cara luar biasa menghentikan drone yang tak diinginkan Beberapa cara ini mungkin bisa jadi pertimbangan untuk menghentikan drone yang nakal.
Sedangkan varian terakhir adalah SkyWall 300, yang bisa dioperasikan dari jarak jauh. Varian ini tak dapat dipindahtempatkan, dan cocok untuk diletakkan pada kendaraan tempur atau di atas rooftop sebuah gedung tinggi.
Advertisement
(brl/red)