Xtron, 'baterai cadangan' untuk MacBook Anda
Techno.id - Apalah artinya membawa MacBook jika tak bisa menemukan colokan listrik saat baterai habis sementara pekerjaan juga belum selesai. Sedangkan power bank yang dibawa hanya kompatibel untuk ponsel atau tablet saja.
-
Tak hanya smartphone, power bank Apacer bisa mengisi daya laptop Power bank Apacer mempunyai kapasitas baterai 11.400mAh yang bisa untuk mengisi ulang daya laptop dan smartphone.
-
Anker PowerCore bikin Anda tak kehilangan quality time dengan keluarga Apa istimewanya power bank berkapasitas besar yang satu ini? Yuk kita simak beritanya...
-
5 Rekomendasi power bank dengan berbagai fitur menarik, simak kelebihannya Power bank menjadi salah satu solusi tepat untuk mengatasi pasokan daya listrik mobile
Namun kini ada solusi cerdas untuk masalah tersebut. Seperti yang telah diberitakan 9To5Mac pada hari Kamis (22/10/15) lalu, Xtron, baterai cadangan yang kompatibel untuk MacBook dan iPad Air 2 telah dirilis di pasaran.
Berkapasitas 13.400mAh, power bank ini mampu untuk 'menghidupi' MacBook selama setidaknya 7 jam. Atau jika Anda menggunakannya untuk mengisi daya iPhone 6s, Xtron mampu mengisinya tiap malam selama seminggu.
Dengan dimensi 9 x 9 x 2cm, power bank ini masih bersahabat untuk dibawa pergi ke manapun karena tak membutuhkan space berlebih. Xtron dilepas di pasaran dengan harga kisaran Rp 950 ribu saja.
Nah, jika Anda salah satu pengguna MacBook yang kerap bekerja secara mobile, Xtron bisa dimasukkan dalam daftar belanja berikutnya.
BACA JUGA :
(brl/red)