Ini hasil rekaman video 4K milik iPhone 6s Plus
Techno.id - Saat diperkenalkan awal September lalu, Apple membekali iPhone 6s Plus dengan beberapa fitur baru yang belum pernah ada di iPhone generasi pendahulunya. Adapun salah satunya yang cukup mendapat sorotan adalah video 4K.
-
Ini yang bikin kamera iPhone 6s Plus unggul dibanding pesaingnya Meski resolusinya tak sebesar para pesaingnya, iPhone 6s Plus memiliki sesuatu yang membuatnya tetap unggul.
-
iPhone 6S dan 6S Plus bakal menyandang kamera 12MP rekam video 4K? Apple kabarnya akan meluncurkan iPhone 6S dan 6S Plus dengan kamera utama beresolusi 12MP yang dapat merekam video 4K.
-
iPhone 6S dirilis dengan 2 fitur baru, 3D Touch dan kamera 12MP iPhone 6S dipersenjatai dengan sejumlah fitur baru, salah satunya fitur 3D Touch.
Sontak, masyarakat dunia pun dibuat penasaran dengan kualitasnya. Sebut saja seperti dalam sebuah video dokumenter bertajuk "The Painter of Jalouzi" yang dibuat oleh David Darg dan Bryn Mooser selaku Founder RYOT Films.
Berlokasikan di Haiti, video berdurasi sekitar lima menit ini diperankan oleh seorang pria pribumi bernama Duval. Dalam pengambilan gambarnya, Duval memanfaatkan kuas dan cat untuk membuktikan kualitas gambar 4K di iPhone 6s Plus.
Jadi, seperti apa hasil video 4K milik iPhone 6s Plus? Berikut video dokumenternya (ganti kualitas video ke 2160p):
BACA JUGA :
(brl/red)