5 Aplikasi dan game kontroversial yang ditarik dari peredaran
18/01/2016 19:05 WIB
Advertisement
Flappy Bird
Di awal tahun 2014, tentu Anda mengetahui keberadaan game Flappy Bird. Karya Dong Nguyen, developer asal Vietnam, ini sebenarnya adalah game seluler yang sangat sederhana, tetapi sangat adiktif. Player hanya perlu mengontrol sebuah burung supaya tidak mengalami kontak fisik dengan halangan di depannya.
You May Know
-
9 Aplikasi dan game terlaris minggu ini Beberapa aplikasi berikut ini bisa dijalankan baik pada handset berbasis iOS mauoun Android.
-
Games ini dihapus dari Google Play dan App Store karena rasis Setelah adanya petisi di Change.org, pihak Google dan Apple langsung menghapus games ini.
-
11 Potret kocak ulasan aplikasi di playstore ini unfaedah banget, kenapa ya? Baca review kocak ini bisa jadi hiburan banget~
Gameplay simpel ini ternyata menuai kritik besar-besaran karena membuat banyak user kesulitan memainkannya. Ditambah lagi, grafis dan teknisnya dituduh sebagai plagiat. Game yang sukses mendatangkan Rp700 juta ke kantong kreatornya ini dihapus pada Februari 2014 dari Google Play Store maupun Apple App Store karena Dong merasa berdosa atas penggunaannya yang berlebihan.
Advertisement
(brl/red)