5 Aplikasi gratis yang bisa buat PC jadi WiFi Hotspot

Advertisement

Techno.id - Hampir sebagian besar orang saat ini tak bisa dilepaskan dari internet. Banyak cara dilakukan agar perangkat mobile yang dimiliki bisa mendapat akses internet, entah sekadar untuk berjejaring sosial, membuka situs-situs untuk mencari informasi, atau sekadar mencari hiburan dengan membuka layanan seperti YouTube.

Nah, salah satu cara yang bisa dilakukan untuk mendapat akses internet adalah melakukan tethering dengan perangkat lainnya yang mempunyai akses lebih lancar ke internet seperti PC. Ya, Anda bisa melakukan proses "berbagi" akses internet melalui PC tentunya dengan bantuan aplikasi khusus yang dapat mengubah PC menjadi WiFi Hotspot.

Apa saja aplikasi tersebut? Simak saja daftar berikut yang Techno.id kutip dari TechRepublic (4/11/15).

Advertisement


(brl/red)