5 Aplikasi web browser alternatif untuk perangkat Android
04/08/2015 08:26 WIB
Advertisement
Orbitum
Ketimbang empat aplikasi web browser lainnya, Orbitum adalah aplikasi dengan ukuran yang cukup besar yakni 27,7MB. Dengan ukuran yang cukup besar tersebut, aplikasi ini justru memiliki fitur yang cukup baik dan menjanjikan daripada yang lainnya. Ya, aplikasi web browser yang mengusung tampilan serupa Google Chrome ini mengusung fitur yang unggulan seperti fast running dan ad-blocking.
You May Know
-
9 Aplikasi browser Android terbaik, ringan dan cepat digunakan Banyak pengguna memilih mengunduh aplikasi browser lain, karena keterbatasan dalam aplikasi bawaan dalam smartphone.
-
11 Browser untuk laptop dan PC yang bisa jadi alternatif Chrome Tidak hanya Google Chrome, ternyata terdapat berbagai jenis browser lain yang bisa digunakan untuk keperluan pencarian data.
-
Cara menggunakan dan membaca web browser versi desktop di perangkat seluler Perangkat seluler sering tidak menyertakan fitur penting saat membuka web browser
Itulah daftar 5 aplikasi web browser alternatif bagi Anda pengguna smartphone Android. Jika Anda tertarik untuk menggunakan aplikasi web browser tersebut, Anda bisa men-downloadnya secara gratis melalui Google Play Store.
Advertisement
(brl/red)