5 Browser extension yang dapat membantu melindungi aktivitas online
07/04/2015 23:54 WIB
Advertisement
Web of Trust
Alternatif ketiga yang dapat dimanfaatkan untuk melindungi aktivitas online Anda adalah Web of Trust extension.
You May Know
-
Firefox hadirkan fitur Tracking Protection, apa kelebihannya? Fitur Tracking Protection akan memblokir bagian dari halaman web yang biasa melacak dan mengumpulkan informasi pribadi pengguna.
-
Macam-macam web browser: Pilih yang tepat untuk kebutuhanmu Di era digital saat ini, web browser menjadi salah satu alat yang paling penting untuk mengakses informasi di internet
-
Selain Chrome, coba 7 browser web ini untuk akses internet lebih cepat Kenali kelebihannya. Ada yang bisa membantu mengontrol privasi, lho.
Web of Trust memiliki sistem kerja yang mirip dengan software antivirus seperti Avast. Web of Trust akan memberikan rating berbentuk ikon kecil di setiap situs atau hasil pencarian Google untuk memberi tahu apakah situs tersebut aman atau tidak untuk diakses.
Rating mengenai aman atau tidaknya situs dan hasil pencarian di aplikasi ini bersumber dari para penggunanya. Dalam beberapa kasus mungkin rating situs dianggap kurang tepat.
Advertisement
(brl/red)