5 Layanan VPN gratis yang bisa Anda manfaatkan
10/08/2015 18:10 WIB
Ilustrasi pemblokiran situs internet © 2015 vpnpick.com
Advertisement
Techno.id - Jika Anda bermasalah dengan pemblokiran website di Indonesia, Anda bisa mengalihkan ip address Anda ke sebuah lokasi yang memungkinkan Anda untuk membuka website yang ingin Anda tuju.
You May Know
-
11 Aplikasi VPN terbaik untuk smartphone, koneksi aman dan nyaman Dulu VPN digunakan sebuah perusahaan melindungi data yang sifatnya sensitif. Kini VPN untuk mengakses situs dengan batasan wilayah maupun koneksi
-
Manfaat VPN proxy untuk perlindungan privasi selama berselancar di internet Dengan menggunakan VPN proxy, kamu bisa melindungi diri dari ancaman siber,
-
Nih 7 Aplikasi pembuka blokir situs, kamu bisa bebas internetan deh Solusi buat kamu yang ingin berselancar di dunia maya tanpa hambatan
Namun, untuk mengubah lokasi ip address tersebut, Anda harus menggunakan cara konvensional yang rumit. Kini tidak lagi, karena banyak software atau aplikasi yang menawarkan layanan VPN (Virtual Private Network) yang bisa Anda manfaatkan untuk menunjang kerja Anda di internet. Bahkan, VPN ini bisa Anda gunakan secara cuma-cuma atau gratis.
Nah, berikut 5 layanan VPN yang bisa Anda manfaatkan, seperti yang dilansir oleh Techradar.com:
Advertisement
(brl/red)