6 Aplikasi Islami ini siap dukung nikmatnya beribadah di bulan Ramadan
02/07/2015 06:07 WIB
Advertisement
Instadeen
Ini dia Instagram versi Islami. Aplikasi untuk iOS ini akan menawarkan nuansa Islami yang berbeda serta layak dicoba di bulan Ramadan. Sebab, selain mengunggah foto biasa, Anda juga diperbolehkan untuk membubuhi gambar tersebut dengan kata-kata indah dan menyejukkan hati dari Al-Quran, hadis, dan sumber terpercaya lainnya.
You May Know
-
Ini daftar aplikasi yang berguna saat Ramadan, catat! Di bulan Ramadan, lewat aplikasi-aplikasinya smartphone kamu yang bisa kamu manfaatkan semaksimal mungkin!
-
10 Aplikasi untuk cek jadwal buka puasa dan imsakiyah di Android Layanan aplikasi untuk membantu kamu menjalankan ibadah puasa dengan lancar.
-
Muslim Pro: Aplikasi penuntun untuk menjadi seorang muslim sejati Anda boleh menggunakannya secara cuma-cuma.
Setelah mengedit, Anda pun bisa membagikannya ke jejaring sosial Twitter dan Facebook. Teman dan followers Anda pun bisa turut menuai nilai positif dari konten Islami yang Anda unggah.
Advertisement
(brl/red)