6 Games iPhone yang asyik dimainkan ramai-ramai
Heads Up!
Aplikasi games buatan komedian ternama asal Amerika Ellen DeGeneres ini bakal mengajak Anda untuk saling menebak sebuah kata yang ditampilkan di layar iPhone. Games ini sangat cocok dimainkan saat Anda berkumpul bersama dengan keluarga atau kawan di libur akhir tahun seperti sekarang.
-
10 Video games terbaik yang wajib Anda mainkan liburan ini Video games ini bisa jadi teman yang asyik menghabiskan waktu liburan akhir tahun Anda.
-
5 Aplikasi games offline terbaru yang bisa Anda mainkan Mumpung libur, tidak ada salahnya memainkan salah satu games ini di perangkat Android dan iOS milik Anda.
-
9 Aplikasi dan game terlaris minggu ini Beberapa aplikasi berikut ini bisa dijalankan baik pada handset berbasis iOS mauoun Android.
Cara bermainnya pun cukup unik karena Anda wajib bermain secara berpasang-pasangan. Satu orang bertugas sebagai pemberi klue kata, satu orang lagi berperan sebagai penebak. Penebak kata harus meletakkan iPhone yang menampilkan sebuah kata di dahi, satu orang lainnya akan memberikan klue kata apa yang harus ditebak tersebut.
Nah, jika Anda tertarik dengan games ini maka Anda bisa mendapatkannya di Apple App Store dengan merogoh kocek sekitar Rp13.503.
(brl/red)