Aplikasi Kamcord mungkinkan Anda live streaming games di Android
Techno.id - Live video streaming menjadi cara dan tren yang baru di kalangan gamers. Banyak layanan yang kini bisa Anda manfaatkan untuk membagikan video secara langsung saat Anda memainkan sebuah games.
-
11 Aplikasi live streaming terpopuler, tempat siaran para artis Sobat Brilio bisa memakai deretan aplikasi ini sesuai konten apa yang hendak dipromosikan.
-
Samsung buat aplikasi perekam games untuk smartphone Kini Anda tidak hanya bisa merekam games dari konsol atau PC saja. Melalui aplikasi ciptaan Samsung, Anda juga bisa merekam games dari smartphone
-
Cara mengaktifkan screen record di Android, gampang banget Ternyata Android punya aplikasi screen record bawaan, lho.
Namun untuk games mobile, Anda butuh banyak peralatan untuk melakukan live streaming. Hal ini tentu saja merepotkan, tapi untuk lebih mudahnya Anda bisa gunakan aplikasi Kamcord.
Aplikasi memungkinkan Anda untuk merekam layar Android dan menyiarkannya secara langsung di Youtube dan berinteraksi dengan orang yang menonton live streaming tersebut. Aplikasi ini juga mudah untuk Anda operasikan karena memiliki desain yang sederhana.
Dengan aplikasi Kamcord, Anda bisa lakukan live streaming di mana saja langsung di perangkat Android. Enaknya, aplikasi tersedia gratis di Google Play, sayangnya aplikasi ini masih tersedia untuk pengguna Android saja. Nah, Anda bisa download aplikasinya di sini.
BACA JUGA :
- 5 Aplikasi dan game terbaik untuk menemani akhir pekan Anda
- Gods of Rome, game ala Injustice yang dibintangi para dewa mitologi
- Seorang pria Rusia tuntut Bethesda karena games yang merusak hidupnya
- Pengguna Android sudah bisa memesan Star Wars secara pre-order
- Dianggap sukses, Facebook rilis Photo Magic untuk semua pengguna
(brl/red)