Begini cara menggunakan iPhone dengan satu tangan, cocok untuk kamu yang bertangan kecil
Techno.id - Model iPhone dengan layar yang lebih besar semakin popular. Tetapi apa yang terjadi jika kamu memiliki tangan yang kecil? Apakah kamu merasa kesulitan untuk menyeimbangkan ponsel dengan satu tangan?
-
Fitur yang dirahasiakan iPhone sejak 2014 akhirnya terungkap Padahal sangat fungsional.
-
Cara mengaktifkan fitur Screen Distance di iPhone untuk menjaga kesehatan mata Fitur ini hanya tersedia pada model iPhone dan iPad dengan ID Wajah
-
10 Cara membuat pengaturan iPhone agar ramah pengguna manula Optimalkan iPhone untuk orang yang kamu cintai
Beruntung bagi pengguna iPhone dengan layar berukuran besar, ada fitur yang bisa diaktifkan untuk membantu meraih bagian atas layar iPhone dengan satu tangan. Kamu bisa mengaktifkan Fitur Keterjangkauan. Begini caranya.
1. Buka Pengaturan
2. Gulir ke bawah ke Aksesibilitas.
3. Pilih Sentuh.
4. Aktifkan Keterjangkauan
Sekarang dengan mengaktifkan fitur jangkauan, kamu dapat menjangkau bagian atas layar iPhone menggunakan satu tangan dengan menggunakan Face ID. Caranya dengan menggulir ke bawah di tepi bawah layar (di mana kamu memiliki garis yang melintang secara horizontal). Kamu juga bisa ketuk dua kali tombol beranda dengan lembut.
BACA JUGA :
- 7 Cara mengatasi masalah baterai iPhone cepat habis, stop gunakan aplikasi boros daya
- Ini penjelasan mengapa lebih baik mengisi daya baterai iPhone saat masih tersisa 50 persen
- 8 Cara memaksimalkan kinerja baterai iPhone, nomor 7 wajib dilakukan
- 6 Cara mempercepat proses pengisian daya baterai iPhone
- 7 Cara jitu meningkatkan daya tahan baterai iPhone, matikan fitur-fitur yang tak perlu
(brl/red)