Berapa banyak cara yang Anda ketahui untuk memanggil Task Manager?
11/10/2015 17:07 WIB
Advertisement
Dari Explorer
Meski tidak sederhana, cara ini perlu diketahui supaya Anda memiliki gambaran bahwasannya Task Manager adalah aplikasi yang berdiri sendiri, tetapi terintegrasi dengan Windows.
You May Know
-
Sekarang pengguna Windows 11 dapat menutup aplikasi secara paksa langsung dari taskbar Microsoft memperkenalkan fitur yang memperbolehkan pengguna melakukan end-task secara langsung
-
Cara mudah menaikkan performa laptop yang mulai lemot, cukup ubah pengaturan di Task Manager Semakin banyak aplikasi yang dinyalakan, kinerja laptop tentu akan semakin berat.
-
10 Perintah Run yang wajib diketahui setiap pengguna Windows, ini fungsinya Perintah Run cepat dan efisien, dan terkadang memberi akses ke fitur yang tidak diketahui
Untuk membuka Task Manager dari Explorer, aktifkan dulu Explorer melalui shortcut “logo Windows + E” atau dobel klik pada logo Windows Explorer, kemudian masukkan alamat ini di address bar: "C:WindowsSystem32". Anda pun akan menemukan aplikasi Taskmgr.exe di sana. Silakan diklik dua kali untuk mengaktifkannya.
Itu dia keenam cara untuk mengaktifkan Task Manager. Semoga membantu!
C:WindowsSystem32
Advertisement
(brl/red)