Cara mudah masuk ke akun Google yang lupa password, nggak perlu SMS maupun email pemulihan

Advertisement

Techno.id - Google menjadi sebuah platform informasi digital yang digandrungi pengguna gadget di seluruh dunia. Tak heran, para penikmat teknologi saat ini rela membuat akun Google agar mendapatkan beragam layanannya.

Bahkan dengan akun Google, seseorang bisa mengakses beragam aktivitas di dunia maya, seperti media sosial, akun bisnis, sampai hiburan. Akun Google juga menjadi wadah untuk sebuah verifikasi data pengguna.

Artinya jika ada indikasi peretasan akun, sistem Google akan memberi tahu pengguna melalui email mereka. Namun, pernahkah kamu mengalami lupa kata sandi untuk masuk akun Google, sehingga mengakibatkan layanan Google tidak bisa diakses? Wah, pasti sobat bakal kebingungan jika akun Google tidak bisa diakses akibat lupa dengan kata sandi.

Namun jangan keburu risau sobat! Ada sebuah cara cepat untuk mengatasi lupa password akun Google. Bahkan kamu nggak perlu SMS maupun email pemulihan. Penasaran bagaimana caranya? Berikut techno.id sajikan langkah-langkahnya yang dihimpun dari berbagai sumber.

Advertisement


(brl/red)