Cara mudah mengarsipkan Story IG, nggak harus diposting dulu kok
Techno.id - Fitur story saat ini sudah ada di berbagai platform media sosial. Mulai WhatsApp, Facebook, dan Instagram, semua sudah dibekali dengan fitur untuk membagikan cerita secara seru. Bahkan developer memberikan berbagai tools agar unggahan makin menarik.
-
Cara mudah repost Story Instagram, tanpa bantuan aplikasi tambahan Kamu nggak perlu lagi repot-repot melakukan pengeditan foto atau video konten
-
Cara menghapus IG Story, mudah dan praktis Terlalu banyak mengunggah stories bisa mengganggu follower.
-
Cara mudah membuat story IG berdurasi 1 menit, jadi bebas bagikan momen setiap hari Story Instagram adalah salah satu fitur yang bisa dipakai untuk berbagi momen keseruan setiap harinya.
Instagram menjadi salah satu platform yang memberikan fitur lengkap dalam tools story-nya. Mulai dari filter, musik, hingga font tulisan unik yang dibutuhkan semua ada. Namun baru-baru ini Instagram memberikan kemampuan baru, yakni pengguna bisa mengarsipkan story IG tanpa harus posting terlebih dahulu.
Dengan fitur baru tersebut, pengguna bisa membuat berbagai unggahan sorotan tanpa harus dipublikasi terlebih dahulu. Alhasil pemilik akun bisa lebih leluasa dalam mengatur konten apa yang akan disajikan setiap harinya. Lantas bagaimana cara menerapkannya? Berikut techno.id sajikan cara mudah mengarsipkan Story IG tanpa harus dipublikasikan terlebih dahulu, yang dirangkum dari berbagai sumber pada Senin (29/5).
BACA JUGA :
- Cara sederhana melihat story IG tanpa diketahui pemiliknya dari HP Android dan iPhone
- Cara mudah berkomentar pakai GIF di postingan IG, lucu dan bikin makin interaktif
- Cara mudah bikin Reels IG makin estetik, ini fitur perlu dimanfaatkan
- 5 Cara mudah melihat foto profil IG orang lain, bisa dapat kualitas full size
- 10 Fitur tersembunyi dan unik di Instagram, kamu sudah tahu?
(brl/guf)