Cara simpel mengatasi keyboard delay saat mengetik, untuk Windows dan Mac
Techno.id - Dalam melakukan olah data dengan komputer, tentu pengguna tak bisa lepas dari aktivitas mengetik. Kendati mengetik merupakan kegiatan yang mudah dilakukan, namun pernahkah kamu mengalami delay atau lag saat mengetik? Jika iya, apa yang terjadi? Pasti tulisan kamu akan mengalami typo, bukan?
-
9 Cara mengatasi keyboard laptop eror, jangan langsung beli baru Selain membuat jengkel, tentu masalah pada keyboard bisa menyebabkan banyak gangguan.
-
Cara mengatasi masalah mouse yang ngelag dan tidak responsif Banyak faktor yang menyebabkan mouse tidak berfungsi
-
Cara memperbaiki keyboard laptop yang tidak berfungsi sebagian Korsleting bisa jadi salah satu penyebab keyboard rusak sebagian.
Biasanya delay maupun lag dalam mengetik sangat mengganggu pengguna. Terlebih huruf yang di tampilan ketika menekan tombol memiliki respon sangat lambat. Alhasil pengetikan tidak dapat dilakukan secara maksimal, dan mengakibatkan tulisan tidak dapat dibaca dengan baik.
Sebenarnya ada beberapa faktor yang mempengaruhi pengetikan menjadi delay. Mulai dari pemasangan port keyboard tidak benar, sampai masalah perangkat yang sudah uzur, sehingga banyak virus di dalamnya.
Lantas jika hal tersebut terjadi, bagaimana cara mengatasinya? Tenang dulu, sob! Kali ini techno.id akan memberikan cara simpel mengatasi keyboard delay saat mengetik, yang dihimpun dari berbagai sumber pada Jumat (10/2).
BACA JUGA :
- Cara mudah pindahkan kontak dari HP lama ke baru, langsung dari pengaturan
- 7 Penyebab smartphone mengalami bootloop, ini cara mengatasinya
- Cara mudah kembalikan dokumen Word yang tidak tersimpan, tak perlu panik
- Viral di Twitter, ini cara melihat like pertama di postingan Instagram
- Cara cegah smartphone cepat panas saat bermain game, cukup ubah sedikit pengaturan
(brl/guf)