Sejarah Microsoft Windows, dari awal hingga kini
06/08/2015 09:11 WIB
Advertisement
Windows 8
Tombol "Start Menu" yang dipopulerkan Microsoft pada Windows 95 pun akhirnya kembali berakhir di tangan Microsoft sendiri dengan peluncuran sistem operasi ke-12 ciptaannya, Windows 8.
You May Know
-
Benarkah Windows 10 adalah versi terakhir dari Windows? Jerry Nixon, karyawan Microsoft menyatakan jika Windows 10 adalah versi terakhir dari sistem operasi besutan raksasa teknologi, Microsoft.
-
5 Alasan mengapa Microsoft tidak mengeluarkan Windows 9 Microsoft ingin memberi kesan bahwa Windows 10 adalah langkah besar dalam evolusi sistem operasi
-
Ada berapa banyak pengguna Windows 10 sekarang? Microsoft mengklaim OS tersebut sudah terpasang di 270 juta perangkat lebih, tercepat pertumbuhannya dibanding OS mereka sebelumnya.
Seiring berjalannya waktu, desain "Metro" serta keringanan yang disajikan oleh Windows 8 ternyata tak sukses menarik minat masyarakat dunia. Bahkan, Microsoft mendapat kritik cukup banyak karena menghilangkan "Start Button".
BACA JUGA :
Advertisement
(brl/red)