Galaxy Z Tab tablet layar lipat pertama dari Samsung segera rilis, intip bocoran spesifikasinya
Techno.id - Samsung selaku pelopor gadget layar lipat, semakin disegani tatkala mereka berhasil mengeluarkan ponsel foldable. Namun mereka tak mau berhenti disitu saja. Samsung berencana akan merealisasikan perangkat tablet layar lipat untuk pertama kalinya.
-
5 Bocoran smartphone lipat baru Samsung, saingan Motorola Razr Harganya dibanderol Rp 23 jutaan.
-
Harga 11 HP Samsung lipat beserta spesifikasinya, termahal Rp 24 juta Desain dengan model lipat menjadi salah satu bentuk eksklusif dari Samsung.
-
Samsung Galaxy Tab S2 akan hadir Juni mendatang? SamMobile: Samsung Galaxy Tab S2 akan dirilis bulan Juni mendatang
Samsung dikabarkan dengan membangun tablet layar lipat dengan label Galaxy Z Tab. Tablet foldable tersebut rencananya akan rilis pada Tahun 2023 ini.
Bocoran mengenai tablet layar lipat Galaxy Z Tab bermula dari unggahan akun leaker Regenus. Ia mengatakan bahwa tablet layar lipat Samsung bakal rilis bersamaan dengan Galaxy Tab S9 series.
Meski Samsung belum memberikan informasi lengkap terkait wujud dari Galaxy Z Tab, namun mereka telah mengajukan beberapa desain paten tablet layar lipat. Lantas bagaimana dengan spek dari tablet tersebut? Berikut techno.id sajikan bocoran spesifikasi dari Samsung Galaxy Z Tab yang dihimpun dari berbagai sumber.
BACA JUGA :
- Memiliki dapur pacu Snapdragon 8 Gen 2, intip bocoran spesifikasi flagship Samsung Galaxy Tab S9 Ultra
- Samsung Galaxy Tab S8+ bisa diagnosis digital penyakit Alzheimer, begini cara kerjanya
- Cara gunakan WhatsApp di tablet Android tanpa logout dari HP, chat langsung sinkron seketika
- 7 Rekomendasi tablet untuk menunjang pekerjaan, mulai Rp 1 jutaan
- Huawei rilis MatePad SE Kids Edition, tablet aman untuk anak belajar dan bermain
(brl/guf)