10 Startup lokal yang lahir tahun 2015 dan punya potensi besar
20/12/2015 12:05 WIB
Advertisement
Techno.id - Kendati belum begitu besar, ekosistem startup Indonesia terbukti terus menunjukkan perkembangan. Tak cuma dari segi kuantitas, populasi startup di Tanah Air juga kian bertambah.
You May Know
-
5 Startup lokal paling menginspirasi Kelima startup ini membuktikan bahwa menjalani bisnis startup tak melulu soal mencari keuntungan yang sebesar-besarnya saja.
-
Seedstars World: Startup Indonesia miliki potensi tumbuh signifikan Seedstars World yang dikenal sebagai ajang kompetisi startup bergengsi telah memilih 11 startup untuk berkompetisi di Seedstars World Jakarta.
-
Startup harus memberi solusi bagi jutaan orang Investor: "Pengaplikasian startup harus helping million people. Itu fokus kami"
Di 2015 ini, redaksi Techno.id telah menemukan dan menjumpai beragam startup baru karya anak bangsa. Versi kami, inilah 10 yang terbaik dan berpotensi besar, ditinjau dari keunikan, karakter, hingga pencapaiannya dalam kurang dari setahun berdiri. Ini dia ulasannya:
Advertisement
(brl/red)