Wow, cuma Rp 5 jutaan bisa lihat Bunga Sakura di Korea dan Jepang
Techno.id - Popularitas Korea Selatan dan Jepang sebagai lokasi traveling masih sangat tinggi hingga membuatnya tujuan utama wisatawan dunia. Mekarnya Bunga Sakura atau Cherry Blossom menjadi moment paling indah di musim semi jadi magnet tersendiri bagi para wisatawan.
-
3 Destinasi wisata di Jepang saat musim panas, memanjakan mata Waktu terbaik datang ke Jepang adalah saat musim panas.
-
Jalan-jalan hemat budget, intip rahasia traveling Ji Chang Wook di Traveloka Travel the World Fair Travel expert dari Traveloka di Travel The World Fair siap memberikan rekomendasi perjalanan yang sesuai dengan preferensi kamu
-
AirAsia diskon hingga 70%, 7 destinasi ini sayang kamu lewatkan Suka-suka mau ke Bali, Shanghai, Korea, maupun Jepang.
Para pemburu keindahan dapat menikmati kelopak Bunga Sakura yang berwarna-warni pun ternyata menandakan jenis spesiesnya berbeda di musim semi. Kanzan untuk kelopak warna merah, Ukon untuk warna kuning dan Shogetsu untuk warna putih.
Musim semi menjadi timing paling tepat untuk menikmati piknik di bawah Pohon Sakura atau biasa disebut Hanami dimanfaatkan untuk menghadirkan Festival Tiket Murah di Ezytravel.co.id. Promo ini disediakan selama 4 (empat) hari, mulai 31 Maret – 3 April 2016 untuk periode keberangkatan 31 Maret – 28 Februari 2017.
"Ini saat yang tepat untuk membeli tiket pesawat murah bagi customer yang ingin wisata musim semi. Jepang dan Korea adalah destinasi tepat untuk musim semi, dapat melihat Bunga Sakura bermekaran dengan indah dan menikmati kebersamaan piknik Hanami," ungkap Stella, Head of Marketing Communication Ezytravel.co.id
Di promo ini Ezytravel menyediakan paket wisata mulai Rp 5 jutaan dengan tiket pesawat PP ke Korea atau Jepang dengan Cathay Pacific. Tiket tersebut sudah termasuk airport tax + bagasi 23 kg dan tanpa biaya tambahan. Penasaran dengan paket promonya? Lihat saja di sini.
BACA JUGA :
(brl/red)