11 Ide kreatif rakit komputer tak pakai banyak tempat, bisa hemat ruan
Techno.id - Komputer merupakan salah satu perangkat yang memiliki banyak peminat. Barang elektronik satu ini pada dasarnya terdiri dari gabungan beberapa komponen yang dirakit menjadi satu. Komponen utama seperti motherboard, processor, RAM, storage, PSU, dan berbagai aksesori lainnya merupakan bagian penting pada sebuah komputer.
-
11 Ide kreatif rakit komputer menempel di dinding, bikin hemat tempat Ada beberapa orang yang merakit komputer mereka dalam kondisi tertempel di dinding.
-
11 Ide kocak rakit komputer tapi kekurangan dana, solutif namun absurd Beberapa orang berikut malah memiliki ide kocak ketika kekurangan dana saat merakit komputer.
-
11 Ide kreatif rakit komputer pakai casing ringkas, bikin hemat tempat Selain tampilan, penggunaan casing ringkas juga membuat komputer yang dirakit tidak memerlukan banyak tempat.
Sebelum mulai digunakan, komputer perlu dirakit terlebih dahulu. Tujuan dari merakit komputer tentu agar perangkat satu ini bisa digunakan dengan lancar. Perakitan komputer menjadi penting agar tidak terjadi konslet yang berakibat buruk.
Bahkan tak jarang ada beberapa orang yang menuangkan ide kreatif mereka untuk merakit komputer tanpa memakan banyak tempat. Merakit komputer tanpa memakan banyak tempat tentu memerlukan beberapa penyesuaian. Mulai dari pemilihan komponen, lokasi pemasangan, hingga alat pendukung lainnya.
Dilansir techno.id dari berbagai sumber pada Kamis (6/10), berikut 11 ide kreatif rakit komputer tak pakai banyak tempat.
1. Kalau seperti ini kan jadi tidak memakan banyak tempat. Selain itu tampilannya juga menarik.
foto: Pinterest/@Ehlikeyfbey
2. Meski agak susah dipakai, setidaknya set up komputer satu ini tidak memakan banyak tempat di sisi bawah.
foto: Reddit/@battlestations
3. Ide kreatif ketika ingin menggabungkan dua monitor tapi kekurangan dana dan tempat.
foto: theawesomer.com
4. Selesai les piano, giliran les komputer di satu tempat yang sama.
foto: Pinterest/@Peter Bowey Computer Solutions
5. Hanya bermodalkan kayu kecil, aku nekat rakit komputer agar bisa main game.
foto: Pinterest/@David Suarez
6. Ketika rakit komputer tapi lupa beli stand monitor dan casing.
foto: instructables.com
7. Selesai kerja tinggal dilipat jadi bisa hemat banyak tempat.
foto: Pinterest/@Genesys Office Furniture
8. Rakit komputer di dalam casing sudah biasa, ganti pakai meja komputer dong biar estetik.
foto: Pinterest/@Aleksander
9. Kalau rapi seperti ini kan sedap dipandang.
foto: Reddit/@battlestations
10. Hanya bermodalkan kayu bekas, rakit komputer bisa dilakukan dengan mudah dan tidak memakan banyak tempat.
foto: Pinterest/@Luciano Souza Andrade
11. Ketika kayu bertemu dengan dinding dan komponen komputer.
foto: Reddit/@battlestations
BACA JUGA :
- 11 Potret nyesek set up PC tak pernah dirapikan, bikin pusing lihatnya
- 11 Potret absurd PC gaming dengan bentuk sederhana, pilih tanpa casing
- 11 Potret nyeleneh PC menyerupai benda lain, ada yang jadi printer
- 11 Ide kocak rakit komputer tapi kekurangan dana, solutif namun absurd
- 11 Momen apes kerusakan di keyboard laptop, lihatnya bikin pilu
(brl/guf)