11 Ide kreatif susun kartu grafis saat rakit PC, bisa hemat tempat
Techno.id - PC merupakan salah satu perangkat yang memiliki banyak peminat. Dengan alat satu ini, tidak hanya pekerjaan ringan, namun juga berat yang bisa diselesaikan tanpa ada kendala. Saking pentingnya sebuah PC, bahkan tidak jarang ada banyak orang yang merakit perangkat mereka dengan komponen kualitas unggulan.
-
11 Ide kreatif komponen komputer dipasang bertingkat, tidak butuh banyak tempat Komponen komputer disusun ke atas guna menghemat tempat.
-
11 Ide kreatif rakit komputer pakai casing ringkas, bikin hemat tempat Selain tampilan, penggunaan casing ringkas juga membuat komputer yang dirakit tidak memerlukan banyak tempat.
-
11 Ide unik sulap meja jadi casing PC, hasilnya estetik Kreatif, komponen komputer dapat dipasang pada meja.
Salah satu komponen pada rakitan PC yang sering mendapat perhatian adalah kartu grafis. Dengan komponen satu ini, pekerjaan seperti encoding dan rendering bisa dilakukan dengan mudah. Tidak hanya itu, berkat adanya kartu grafis yang andal, kemampuan PC dalam menampilkan gambar juga menjadi lebih baik.
Terlebih jika kartu grafis pada sebuah PC berjumlah lebih dari satu buah. Tidak hanya membuat performa PC meningkat, penggunaan banyak kartu grafis dengan kualitas unggulan juga memberikan estetika lebih pada perangkat tersebut. Terlebih jika kartu grafis yang digunakan ditata dengan rapi, penampakan PC yang dirakit tentu akan lebih menarik lagi.
Dilansir techno.id dari berbagai sumber pada Jumat (18/11), 11 ide kreatif susun kartu grafis saat rakit PC.
1. Kalau rakitan PC nya seperti ini, pakainya tentu saja jadi enak dan nyaman.
foto: Pinterest/@HDMNZK
2. Kalau rapi seperti ini kan jadi enak dipajang dimana-mana. Terlebih kartu grafis yang dipakai memiliki merek yang
sama.
foto: amzn.to
3. Konsep seperti ini tidak hanya menarik, namun juga unik dan cocok untuk ditiru.
foto: Pinterest/@HDMNZK
4. Kalau mau pakai banyak kartu grafis, PSU yang digunakan juga perlu diperhatikan ya.
foto: Pinterest/@Tuxedo & Glasses
5. Tidak cukup satu, rakitan PC ini pakai empat kartu grafis sekaligus.
foto: vonguru.fr
6. Kalau rakitan sebelumnya pakai empat kartu grafis, yang ini malah pakai enam sekaligus.
foto: imgur.com
7. Meski agak berantakan, namun penggunaan kartu grafis sebanyak ini tentu membuat pekerjaan jadi mudah.
foto: kucoin.com
8. Ditambah kipas tambahan agar terhindar dari panas berlebih saat digunakan.
foto: amazon.com
9. Rakitan kartu grafis yang ini baru rapi dan enak dipandang.
foto: forum.ethereum.org
10. Kalau dikelompokkan seperti ini jadi enak untuk digunakan.
foto: Henrique Neitzel
11. Sebanyak ini bisa dirakit dalam satu tempat itu sebuah kehebatan tersendiri.
foto: forum.ethereum.org
BACA JUGA :
- 11 Potret absurd nggak bisa pasang power supply, jadinya maksa
- 11 Modifikasi komponen komputer jadi hiasan meja, artistik dan unik
- 11 Momen apes kerusakan di monitor komputer, bikin salfok lihatnya
- 11 Ide nyeleneh perbaiki mouse error, bikin nggak habis pikir
- 11 Modifikasi PC unik pakai monitor tambahan, bisa jadi indikator
(brl/guf)