11 Potret kocak set up komputer bikin repot yang pakai, ada yang pakai komponen tak biasa

Advertisement

Techno.id - Komputer merupakan salah satu perangkat yang bisa dibilang hadir dengan banyak fungsi. Tak hanya sebagai alat kerja, komputer yang andal juga dapat dimanfaatkan untuk keperluan lain seperti hiburan. Maka dari itu, banyak orang merakit komputer agar mudah digunakan.

Meski banyak orang yang sudah merakit komputer dengan semaksimal mungkin, namun tak jarang ada orang yang merakit komputer dengan berbagai komponen yang membuatnya susah untuk digunakan. Kesan absurd dan kocak tentu menghiasi rakitan komputer tersebut, namun juga mengundang emosi.

Bagaimana tidak, komputer yang merupakan perangkat elektronik dengan tampilan sederhana dan proporsional tentu didambakan banyak orang agar bisa digunakan dengan mudah. Namun saat perangkat tersebut memiliki tampilan nyeleneh yang membuatnya susah untuk digunakan, bukan tidak mungkin akan ada orang yang emosi saat menggunakannya.

Dilansir techno.id dari berbagai sumber pada Senin (27/2), 11 potret kocak set up komputer bikin repot yang pakai.

 


Set up komputer bikin repot yang pakai

1. Keren si seperti ini, tapi tangan mungkin jadi agak gatal.

foto: snacknation.com

2. Mungkin ada yang jahil makanya komputer di kantor tampilannya jadi seperti ini.

foto: snacknation.com

3. Kalau diberi casing mungkin agak mudah dipakai.

foto: thinkcomputers.org

4. Antara hemat dan pelit saat merakit komputer.

foto: thinkcomputers.org

5. Tinggal tunggu tanggal rusak saja.

foto: thinkcomputers.org

6. Hemat tempat agar bisa letakkan barang lain.

foto: thinkcomputers.org

7. Kalau seperti ini bukan susah lagi untuk dipakai, tapi malas.

foto: thinkcomputers.org

8. Sudah lengkap dengan speaker si, tapi kok ada yang aneh.

foto: ranker.com

9. Mungkin agar tetap sehat dan pekerjaan selesai di waktu bersamaan.

foto: ranker.com

10. Padahal kalau tidak pakai buku akan lebih mudah untuk dipakai.

foto: popsugar.com

11. Agak jauh ya kalau mau pakai.

foto: 9gag.com

Advertisement


(brl/guf)