11 Potret nyeleneh gadget mengalami overload, bikin pening lihatnya

Advertisement

Techno.id - Gadget memiliki sebuah sistem antarmuka yang membantu mempermudah pengguna dalam melakukan pengoperasiannya. Ditambah perangkat gadget masa kini mempunyai ruang penyimpanan cukup besar, membuat ada banyak aplikasi yang dapat diinstal. Cukup pengguna mencari software yang diinginkan seperti game atau platform berkomunikasi pada toko aplikasi yang telah disediakan.

Kapasitas penyimpanan menjadi komponen penting bagi sebuah gadget. Semakin besar kapasitas penyimpanan, maka ada banyak aplikasi yang dapat diinstal. Begitu juga sebaliknya, apabila penyimpanan kecil, maka hanya ada beberapa aplikasi saja yang dapat diterapkan. Namun pengguna bisa memakai slot memori eksternal untuk menambah kapasitas penyimpanan. Itupun jika vendor memberikan slot penyimpanan eksternal.

Selain sebagai ruang untuk instalasi aplikasi, memori dari perangkat gadget juga difungsikan untuk menyimpan berbagai data seperti foto, video maupun dokumen penting lainnya. Oleh karena itu, pengguna perlu bijak dalam menyimpan file dan menginstal aplikasi agar tidak terjadi overload.

Overload atau kelebihan muatan pada perangkat bisa menyebabkan kerusakan. Karena banyaknya file membuat beban cukup berat bagi perangkat untuk melakukan pengoperasian. Akibatnya perangkat dapat lag hingga terjadi crash dan mati.

Namun bagi sebagian pengguna, mengalami overload aplikasi atau file kadang tidak diperhatikan. Alhasil perangkat tersebut malah terlihat nyeleneh saat digunakan. Pada kesempatan ini Jumat (11/8), techno.id telah merangkum 11 potret nyeleneh gadget mengalami overload dari berbagai sumber.

1. Sampai pening lihatnya.

foto: Twitter/@CursedSetups

2. Masuk black hole aja lah biar habis semua.

foto: Twitter/@CursedSetups

3. Kenapa ini???

foto: Twitter/@CursedSetups

4. Iya nggak usah pasang HDD banyak juga kali.

foto: Twitter/@CursedSetups

5. Ini malah kelebihan kipas.

foto: Twitter/@CursedSetups

6. Saking banyaknya colokan USBnya.

foto: Twitter/@CursedSetups

7. Ya nggak gitu juga konsepnya.

foto: Twitter/@CursedSetups

8. Semoga nggak dimarahin karena overload.

foto: Twitter/@CursedSetups

9. Lu nginstal apa sampai segini panasnya?

foto: Twitter/@CursedSetups

10. PCnya lengkap ya bund?

foto: Twitter/@CursedSetups

11. Jadinya malah ruwet.

foto: Twitter/@CursedSetups


Advertisement


(brl/guf)