11 Potret nyeleneh pasang komputer dengan menggantung, bikin deg-degan
Techno.id - Umumnya perangkat komputer atau PC terpasang di sebuah meja. Hal tersebut memang sudah selayaknya dilakukan oleh para pengguna komputer. Sebab selalu ada pertimbangan keamanan maupun kenyamanan saat perangkat PC digunakan.
-
11 Potret absurd asal pasang komponen komputer, malah jadi susah dipakai Komputer jadi susah digunakan.
-
11 Potret absurd PC dirakit secara tidak aman, bikin deg-degan Jangan sampai hanya gara-gara melupakan faktor safety, pengguna PC mendapatkan kerugian.
-
11 Potret unik rakit PC ditempel pada dinding, lebih hemat tempat Salah satu cara agar sebuah ruangan terlihat menarik adalah dengan merakit PC di dinding.
Tapi bagaimana jika perangkat komputer malah dipasang secara menggantung? Wah tentu sebuah pemandangan yang tak wajar bukan. Ditambah PC yang memiliki instalasi menggantung pasti jauh dari kata aman. Sebab perangkat tersebut rentang rusak hingga menimbulkan konsleting listrik.
Namun ada beberapa pengguna komputer yang nekat melakukan hal tersebut. Belum jelas juga apa motif dari para pemilik PC tersebut menggantungkan perangkatnya. Penasaran bagaimana penampakan instalasinya? Kali ini techno.id pada Selasa (26/7) akan menyajikan 11 potret nyeleneh pasang komputer dengan menggantung yang dihimpun dari berbagai sumber.
1. Modalnya cuma tali rafia, kalo putus bagaimana ya?
foto: Instagram/ @shitty.pc.builds
2. Kan jadi repot sendiri.
foto: Instagram/ @shitty.pc.builds
3. Semoga tahan lama.
foto: Instagram/ @shitty.pc.builds
4. Beban hidup udah berat, tambah ini lagi satu.
foto: Instagram/ @shitty.pc.builds
5. Udah di atap, dipasang di atap-atap lagi.
foto: Instagram/ @shitty.pc.builds
6. Niatnya oke, tapi kalo jatuh bisa benjol itu kepala.
foto: Instagram/ @shitty.pc.builds
7. Nah ini baru proper, tapi susah buat bangun.
foto: Instagram/ @shitty.pc.builds
8. Udah digantung ribet lagi.
foto: Twitter/ @CrusedSetups
9. Emang ruang kerja yang berbeda.
foto: Twitter/ @CrusedSetups
10. Nggak ada meja, cuma ada kasur.
foto: Twitter/ @CrusedSetups
11. Kenapa digantung jadi baju sih bang.
foto: Twitter/ @CrusedSetups
BACA JUGA :
- 11 Cara nyeleneh ketika bawa peralatan elektronik, nggak habis pikir
- 11 Momen apes komputer rusak akibat emosi, bikin elus dada
- 11 Potret alat nyeleneh untuk sukseskan mabar, simpel tapi maksa
- 11 Cara unik gunakan komputer untuk bekerja, posisinya bisa santai
- 11 Cara kocak rakit komputer pakai komponen seadanya, yang penting jad
(brl/guf)