11 Potret unik rakit komputer dengan tema luar angkasa, bikin terpana

Advertisement

Techno.id - Seperti diketahui bersama, bahwa sebuah perangkat PC memiliki bentuk persegi dengan beberapa tombol dan port yang diperlukan. Namun berkat kemajuan zaman, para perusahaan semikonduktor maupun individu berusaha mengubah bentuk terutama pada casing PC. Dari semula hanya box PC biasa menjadi konsep alat bertemakan suatu hal tertentu.

Ada banyak tema yang bisa diangkat untuk dirakit menjadi sebuah PC. Salah satu konsep menarik adalah luar angkasa. Ya, perangkat komputer dengan desain luar angkasa pasti menarik perhatian banyak orang. Terlebih dunia teknologi dan luasnya angkasa selalu berkaitan.

Realisasi perangkat PC dengan konsep luar angkasa menjadi sebuah karya seni tersendiri. Bahkan hasilnya bisa memanjakan mata loh. Penasaran seperti apa wujud dari komputer tersebut? Kali ini techno.id pada Kamis (4/8), telah merangkum 11 potret unik rakit komputer dengan tema luar angkasa dari berbagai sumber.

1. Wih desainnya mirip stasiun luar angkasa.

foto: id.pinterest.com/ Forbes

2. PC dengan bentuk kapal luar angkasa keren juga ya.

foto: globalgeeknews.com

3. Kayak topeng penjahat luar angkasa ceritanya.

foto: id.pinterest.com/ walyou.com

4. Bentuk satelit jadi PC ternyata kece.

foto: id.pinterest.com/ Jen V.

5. Terinspirasi oleh kapal perang antar galaxy.

foto: twitter.com/DeathStarPR

6. Ini bukan hiasan biasa loh, melainkan sebuah casing PC.

foto: id.pinterest.com/ Star Wars: Gaming

7. Ada yang berani melawan monsternya?

foto: id.pinterest.com/ claudio201299

8. Unta perang antar bintang galaxy.

foto: id.pinterest.com/ cnet

9. Wih detailnya keren juga.

foto: id.pinterest.com/ Wired

10. Konsepnya dari kendaraan infanteri tentara galaxy.

foto: reddit.com/ StarWars

11. Pasti PC akan aman jika dijaga satpam galaxy satu ini.

foto: reddit.com/ StarWars


Advertisement


(brl/guf)