4 Tips memotret foto panorama menggunakan smartphone
12/12/2015 10:12 WIB
Advertisement
Menghindari objek bergerak
Seperti yang Anda tahu, foto panorama tidak diambil dalam sekali jepret saja, melainkan harus merekam foto tersebut. Oleh karena itu, sebaiknya Anda tidak mencari objek yang bergerak karena dapat menjadikan hasil jepretan kurang memuaskan.
You May Know
-
5 Tips ampuh menjadi fotografer andal hanya bermodalkan smartphone Mulailah dengan memahami kemampuan kamera smartphone kamu
-
9 Tips mengambil foto epik hanya dengan kamera ponsel, perhatikan komposisi objek foto Untuk mendapatkan foto yang bagus, sebaiknya sesuaikan pengaturan kamera pada ponsel
-
5 Tips bikin foto makro cuma pakai smartphone, yang penting telaten Untuk membuat foto makro, nggak perlu lagi membeli kamera DSLR dengan lensa makro yang mahal, cukup smartphone
Anda bisa memanfaatkan foto panorama untuk memotret pemandangan alam daripada pusat keramaian kota. Selain itu, Anda juga harus mewaspadai cuaca buruk di sekitar. Pasalnya, cuaca buruk seperti hujan dan angin dapat menyebabkan hasil jepretan tidak maksimal.
Advertisement
(brl/red)