5 Buku yang harus dibaca oleh seorang pengusaha
21/09/2015 21:41 WIB
Advertisement
Zero to One oleh Peter Thiel
Ditujukan untuk para pemilik startup, buku Zero to Hero karangan Peter Thiel boleh jadi adalah buku kedua yang harus Anda baca. Adapun Peter Thiel sendiri saat ini berprofesi sebagai co-founder PayPal, penyedia jasa transfer uang elektronik terpopuler saat ini.
You May Know
-
Cuma di media ini, calon pebisnis dapat info bisnis super komplet Bisnis Indonesia bisa membantu kamu memberikan banyak informasi dalam dunia bisnis dan ekonomi.
-
101 Kata-kata motivasi bangkitkan semangat berbisnis, penuh makna Selain usaha dan doa, pebisnis juga perlu motivasi ataupun dorongan untuk bangkitkan semangat.
-
10 Pelajaran penting dari buku 'Why Startups Fail' oleh Tom Eisenmann Ulasan mendalam tentang buku "Why Startups Fail" dan pelajaran berharga bagi pengusaha.
Di dalam bukunya, Peter menuliskan berbagai filosofi bisnis. Selain itu, buku ini juga diklaim dapat memberikan berbagai cara agar para pembacanya dapat menghasilkan ide-ide bisnis baru yang belum pernah diduga sebelumnya.
Seiring perjalanannya, buku ini dipuji oleh banyak pihak. Bahkan, CEO Facebook Mark Zuckeberg pun adalah salah satunya. Untuk saat ini, New York Times mencatat Zero to Hero sebagai salah satu buku terlaris di dalam kategori bisnis dan kewirausahaan.
Advertisement
(brl/red)