5 Trik ini akan membuat Anda menjadi pengguna smartphone yang cerdas
11/08/2015 19:07 WIB
Advertisement
Melakukan charging dengan TV
Salah satu saat tergenting di era modern ini ialah tak tersedianya colokan untuk mengisi daya ponsel Anda. Namun kalau di sekitar Anda ada TV yang memiliki port USB, isi saja baterai ponsel Anda di sana.
You May Know
-
4 Kebiasaan yang harus dihindari agar baterai smartphone kamu tidak cepat rusak Ada beberapa kebiasaan buruk yang dapat merusak baterai dengan cepat, segera hindari
-
Mau masa pakai baterai smartphone kamu lebih awet? Coba deh 5 pengaturan ini dijamin ampuh Kamu bisa membuat beberapa perubahan sederhana pada pengaturan ponsel cerdas untuk menghemat baterai
-
11 Kebiasaan mengisi daya smartphone ini dapat meningkatkan daya tahan baterai Pengguna menginginkan smartphone dengan daya tahan baterai yang lebih lama dan waktu pengisian ulang yang cepat
Port USB di TV sendiri bisa menyuplai daya sebesar 5 volt dan itu sudah sangat cukup untuk mengisi baterai smartphone. Akan tetapi waspadalah, karena TV tersebut mampu menampilkan file gambar yang tersimpan di dalam ponsel Anda.
Advertisement
(brl/red)