7 Startup dunia paling inovatif di tahun 2015
22/12/2015 13:06 WIB
Advertisement
Slack
Slack merupakan startup yang fokus menyediakan layanan komunikasi untuk kalangan eksekutif dan perkantoran. Kabarnya, hingga kini sudah ada 300 juta pesan yang dikirim melalui Slack.
You May Know
-
5 Startup lokal paling menginspirasi Kelima startup ini membuktikan bahwa menjalani bisnis startup tak melulu soal mencari keuntungan yang sebesar-besarnya saja.
-
Ironis, inilah 7 startup yang gulung tikar sepanjang 2015 Beragam faktor yang menyebabkan bisnis startup ini harus gulung tikar.
-
7 Startup unicorn yang sukses melahirkan para triliuner baru Anda juga ingin menjadi orang kaya?
Penggunanya pun diklaim kian bertambah, hingga dilaporkan jika Slack akan menjadi platform pengganti komunikasi di kantor yang selama ini masih mengandalkan email.datang.
Advertisement
(brl/red)