8 Pekerjaan yang cocok untuk penggemar video game
14/10/2015 11:07 WIB
Advertisement
Gamer Profesional
Terlepas dari semua pekerjaan yang menuntut Anda untuk melakukan tugas ini itu. Anda pun bisa menghasilkan banyak uang dengan bermain video game saja tanpa tergabung dalam sebuah perusahaan. Namun, syaratnya Anda harus menjadi gamer profesional yang mampu mengalahkan semua gamer. Uang akan berjatuhan ketika Anda dapat memenangkan sebuah kompetisi game. Nah, dari situ Anda akan mendapatkan uang lebih karena Anda akan disponsori oleh merek perangkat game terkemuka.
You May Know
-
10 Kondisi ini cuma game developer aja yang paham, hayo kamu iya juga? Pekerjaan sebagai game developer ini membutuhkan kreativitas tinggi, dan penghasilannya menjanjikan.
-
Studi: Hobi jika ditekuni bisa jadi pekerjaan utama, kamu tergoda? Kalau kamu, pilih menjalani hobi sebagai pekerjaan utama atau menjadikan hobi untuk mengisi waktu luang?
-
Main game dibayar Rp 20 juta per bulan, mau coba? Wang yakin bisnis game-nya tersebut mampu menghasilkan uang lebih banyak ketimbang dia harus menekuni pekerjaan pada umumnya.
Demikian beberapa pekerjaan yang cocok untuk penggemar video game. Anda bisa menentukan bakat Anda di bidang apa dan menekuni hal itu agar nantinya dapat bekerja sesuai impian dan hobi Anda.
BACA JUGA :
Advertisement
(brl/red)