Ada fitur AI, microsoft rilis Windows 11 Moment 2, upgrade opsional dengan fitur terbaru
Techno.id - Kalian pengguna Windows 11? Apakah sudah tahu kalau Windows 11 merilis pembaruan anyar? Setelah merilis Windows 11 versi 22H2 tahun lalu, Microsoft kembali meluncurkan pembaruan untuk Windows 11 versi 22H2.
-
Cara resmi mendapatkan pembaruan Windows 11 versi 24H2, banyak fitur baru Pembaruan ini mengemas cukup banyak fitur dan peningkatan baru
-
Ucapkan selamat tinggal pada Windows 10 versi 21H2, Microsoft tak lagi memberikan dukungan upgrade Jika tak upgrade konsekuensinya nggak bisa koneksi internet
-
3 Langkah menginstal Windows 11, langsung bisa dicoba tanpa repot Beberapa fitur barunya antara lain desain dan suara yang lebih jernih, adanya fitur Snap Layouts dan Snap Groups, Widget dengan kinerja maksimal.
Setelah merilis versi Moment pada Oktober lalu, Microsoft kembali meluncurkan Windows 11 22H2 Moment 2, Maret 2023. Versi terbaru ini menambahkan beberapa fitur terbaru untuk sistem operasi andalan Microsoft ini.
Untuk kalian yang masih asing tentang apa itu Moment dalam pembaruan Windows, berikut penjelasan singkatnya. Pembaruan Moment merupakan bentuk dari pembaruan yang memungkinkan tim pengembang Windows mengeluarkan fitur baru dan beberapa peningkatan kinerja sistem operasi dengan segera. Jadi fitur-fitur terbaru tersebut tidak harus dirilis pada pembaruan tahunan.
Pembaruan Moment 2 ini sebenarnya sudah ada sejak Februari 2023. Namun, saat itu pembaruan ini diluncurkan secara terbatas di insider release preview dengan kode update KB5022913. Sekarang, pembaruan sudah diluncurkan secara umum untuk pengguna Windows 11 versi 22H2. Pembaruan ini juga tidak memerlukan instalasi ulang. Jadi pembaruan ini akan diunduh dan terinstal secara otomatis sebagai pembaruan bulanan.
Pembaruan ini hadir dengan fitur-fitur terbaru dari Microsoft. Beberapa fitur juga sudah sempat dirumorkan akan hadir di pembaruan untuk Windows 11 ini. Jadi apa saja fitur terbaru yang ada di Windows 11 22H2 moment 2 ini? Berikut Techno.id rangkum dari berbagai sumber beberapa fitur baru yang menarik di pembaruan terbaru Windows 11 ini.
Magang : Nabiel Mumtaz Zaydane Firdaus
BACA JUGA :
- iMessage telah hadir di Windows 11, simak cara pakainya
- 8 Hal yang perlu kamu lakukan setelah instal Windows 11, penggunaan jadi lebih optimal
- Windows 11 dapatkan update besar, bawa Bing AI, Notepad tabs, koneksi ke iPhone, dan Screen Recording
- Cara mudah membuat Taskbar Windows 11 menjadi transparan, cukup gunakan satu aplikasi
- Windows 11 keluarkan update terbaru, ini deretan fitur anyar yang bisa dicoba
(brl/red)