Inilah 10 teknologi yang masih akan digunakan hingga tahun 2030
01/04/2015 15:48 WIB
Advertisement
5. Baterai Li-Ion
Bagaimana bisa manusia beralih dari baterai ini jika mobil elektronik maupun hibrida yang baru dikembangkan saja menggunakannya sebagai sumber daya. Sejak akhir 1990-an, penggunaan baterai lithium-ion mulai populer. Adaptasi yang diberikan pada baterai isi ulang ini hanya sebatas pada penambahan daya dan penyesuaian ukuran. Selebihnya, mekanisme kerja baterai ini tidak berubah sejak pertama kali dikembangkan di tahun 1970-an.
Advertisement
(brl/red)