Manfaatkan 5 fitur baru Facebook ini untuk profit bisnis online
16/03/2015 18:12 WIB
Advertisement
Video playlist
Fitur baru ketiga Facebook yang bernama video playlist ini memiliki keterkaitan dengan fitur baru kedua add featured video. Tujuan dari fitur ini adalah agar para pengikut halaman bisnis Anda dapat melihat koleksi video-video terkait yang telah diunggah dan tentunya dapat membantu meningkatkan jumlah video views.
You May Know
-
5 Fitur Facebook ini bisa meningkatkan penjualan online Biar makin lancar bisnisnya, bisa dicoba nih...
-
Facebook sediakan fitur segudang untuk dukung bisnis di Indonesia Facebook punya fitur segudang untuk dukung iklim bisnis di Indonesia.
-
Sejak awal September, Facebook sudah berikan 5 pembaruan, apa saja? Facebook terbukti sangat memperhatikan penggunanya, baik pengguna personal sampai yang menyentuh ranah bisnis.
Cara menggunakan fitur ini tidak berbeda jauh dengan fitur add featured video, yaitu dengan klik menu Videos yang terletak di bawah foto timeline halaman bisnis Anda (atau di menu More). Pilih video mana saja yang akan dimasukkan ke daftar playlist dan klik Next. Langkah terakhir adalah seret video untuk menyusun urutan dan klik create playlist.
Advertisement
(brl/red)