Sejak awal September, Facebook sudah berikan 5 pembaruan, apa saja?
20/09/2015 06:37 WIB
Advertisement
Berganti foto profil secara otomatis dalam periode tertentu
Fitur ini memungkinkan pengguna untuk mengatur profile picture-nya sesuai dengan tema tertentu juga untuk beberapa saat. Intinya, Anda bisa menjadwal foto yang ingin Anda tampilkan di profil Anda, misalnya selama satu jam, satu hari, maupun satu mingguan.
You May Know
-
6 Fitur dasar Facebook yang bisa dioptimalkan pengguna Ternyata, Facebook mempunyai enam fitur tersembunyi yang dapat dimanfaatkan penggunanya.
-
10 Fitur Facebook terbaik selama 16 tahun, mana favoritmu? Angkat topi untuk Mark Zuckerberg dan tim Facebook
-
Mark Zuckerberg bocorkan beberapa fitur baru Facebook Fitur baru ini membuat Facebook akan jadi lebih menarik!
Saat ini, fitur ini masih dalam tahap pengujian. Kabarnya dalam waktu dekat, penggantian profile picture ini bakal segera dihadirkan kepada pengguna Facebook di seluruh dunia.
Advertisement
(brl/red)