60 Game di Google Play Store terjangkit virus dan belum disembuhkan

Ilustrasi virus smartphone © 2015 techno.id
Techno.id - Berhatilah-hatilah saat ingin mengunduh game dari Google Play Store. Belum lama ini, sebuah perusahaan keamanan bernama Dr. Web mengungkap bahwa beberapa game di Google Play Store telah terjangkit virus. Menurut perusahaan yang terletak di Moskow ini, virus tidak sembunyi dalam game, tapi menempel pada gambar di permainan tersebut.
Sejauh ini, Dr. Web menemukan 60 game yang dibuat oleh 30 perusahaan telah terinfeksi virus. Namun, di antara 60 permainan tersebut, tak satu pun yang masuk dalam judul game terpopuler. Sebagian besar dari game tersebut justru dianggap tiruan dari game terpopuler.
-
Diduga berbahaya, Google hapus 13 aplikasi ini dari Play store Ketiga belas aplikasi itu terindikasi mengusung malware yang dapat membahayakan perangkat milik pengguna yang menginstal aplikasi.
-
5 Tips penting sebelum install aplikasi di smartphone Android Semoga bermanfaat!
-
Awas, aplikasi Dubsmash palsu tebarkan virus porno Hati-hati jika Anda ingin mendownload aplikasi Dubmash.
Kendati demikian, Anda tetap harus waspada. Pasalnya, virus trojan Android.Xiny.19.origin ini dapat menginstal program yang tidak diinginkan pada handset Anda. Bahkan, nomor IMEI ponsel Anda bisa dikirim untuk dikendalikan dari server yang jauh. Tentunya, ini akan lebih berbahaya karena para hacker dapat mengidentifikasi perangkat Anda dan mengutak-atik dengan leluasa.
Parahnya lagi, sebagian besar game yang terinfeksi masih berjejer rapi di Google Play Store dan belum disembuhkan. Namun, Anda dapat mengenali beberapa game berbahaya tersebut, di antaranya adalah BILLAPS, Conexagon Studio, dan Fun Color Games. Dari namanya memang tidak ada yang terkenal, tetapi virus lebih tertarik menyelinap ke dalam gambar pada game tersebut untuk melewati deteksi keamanan.
Jadi, untuk menghindari sesuatu yang tidak diinginkan, ada baiknya Anda menginstal game yang benar-benar populer saja. Tak perlu coba-coba dengan aplikasi yang kurang terkenal atau aplikasi baru, seperti yang dikutip dari PhoneArena (2/2/2016).
RECOMMENDED ARTICLE
- 800 ribu lebih gadget Android di Indonesia terserang virus dan malware
- Waspada, link ini bisa sebabkan iPhone dan Android alami crash!
- Celah keamanan belum tertutup, pengguna Mac rentan terkena malware
- Wajib waspada, penipuan game berhadiah dari BukaLapak merajalela!
- Diduga berbahaya, Google hapus 13 aplikasi ini dari Play store
HOW TO
-
10 Aplikasi Android penghitung kalori demi diet aman saat Idul Fitri, jangan sampai gagal
-
10 Game Android Seru untuk 4 pemain atau lebih ini dijamin bikin silahturahmi makin asyik
-
10 Gaya selfie seru bersama sahabat saat mudik lebaran, kangen langsung hilang!
-
20 Cara antisipasi agar HP tetap bisa internetan saat perjalanan mudik, bikin hati jadi tenang
-
15 Solusi ampuh atasi signal HP lemah saat mudik ke pedalaman, santai tetap bisa internetan lancar
TECHPEDIA
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya
-
Bocoran Smartphone Samsung layar lipat tiga, dari HP kecil jadi tablet layar lebar
-
Israel pakai spyware serang WhatsApp, targetkan lebih dari 100 jurnalis dan aktivitis
LATEST ARTICLE
HOW TO Selengkapnya >
-
10 Aplikasi Android penghitung kalori demi diet aman saat Idul Fitri, jangan sampai gagal
-
10 Game Android Seru untuk 4 pemain atau lebih ini dijamin bikin silahturahmi makin asyik
-
10 Gaya selfie seru bersama sahabat saat mudik lebaran, kangen langsung hilang!
-
20 Cara antisipasi agar HP tetap bisa internetan saat perjalanan mudik, bikin hati jadi tenang